Peraih prestasi : Jahns Lewi Gerrard Naibaho

Jahns Lewi Gerrard Naibaho kelas XII TKJ2 SMK Pancakarya Tangerang berhasil mempersembahkan medali emas pada ajang Lomba Kompetensi Siswa (LKS) tingkat Nasional ke-30 untuk bidang lomba IT Network System Administration (ITNSA) yang telah diselenggarakan dari tanggal 24 sampai 28 Oktober 2022 secara daring.
Selamat dan sukses untuk Lewi!
Orang sukses tidak pernah menyerah, dan orang yang menyerah tidak pernah sukses!